Junjung Sportivitas Lomba Catur Antar Pelajar Tingkat kabupaten Purwakarta
Turnamen catur antar pelajar termasuk juga ada gurunya yang ikut sebagai hiburan,jadi kita fokusnya ke pelajar dan ini untuk mempersiapkan satu,yaitu untuk mencari bibit bibit atlet yang selama ini Memang agak kurang di Kabupaten Purwakarta.
Tujuan kita mencari bibit karena kemarin itu hanya satu yang bisa tampil di Kejurnas, mudah-mudahan dengan banyak event-event seperti ini bisa muncul bibit baru, kedua di bulan Mei nanti ada kegiatan Olimpiade Olahraga Siswa Nasional (O2SN) tingkat SD,SMP nah yang ini sebagai persiapan mereka untuk kegiatan O2SN yang akan dilaksanakan bulan Mei mudah-mudahan bisa tampil dari catur ." kata M.nursodik
"Yang Mewakili pertandingan catur dari usia 10 , 11 sampai 15 dan 16 sampai 18 kejuaraan catur itu Kenapa di kelompok sesuai umur. hal ini diharapkan semoga muncul bibit-bibit ,barulah kita latih akreditasi catur di kabupaten Purwakarta .
Dalam pertandingan catur di SMPN 4 Ini ,pesertanya seluruhnya total ada 140 peserta dari seluruh pelajar Sekabupaten Purwakarta semuanya Jadi kalau untuk pelajar ada 121 yang selebihnya ada 19 itu guru dan tenaga kependidikan lainnya.
Jadi harapannya cuma satu merangsang peminat masyarakat terhadap olahraga catur bahwa olahraga catur itu tidak bisa dipandang rendah karena ini adalah olahraga yang melatih emosi kemudian melatih memecahkan masalah melatih strategi, itu semuanya ada di catur .
Dengan turnamen catur antar pelajar harapan kami bahwa semoga antusias catur ini semakin tinggi sehingga nanti bisa mengangkat nama Purwakarta di ajang nasional bahkan Kalau mungkin bisa di internasional,untuk Kejurda kita kemarin juga ikut, kemudian kemarin di Porprov kita dapat medali perunggu itupun sebenarnya agak susah Memang karena internasionalnya kita ikut.
Waktu Porprov agak susah ngelawan Irene sama Medina karena itu sudah master internasional sehingga kita bisa menempatkan di perunggu saja.
"Harapan kedepannya nanti setelah kegiatan ini kita akan mengadakan latihan rutin yang mudah-mudahan yang baru ini akan kita latih sebagai atlet dari kabupaten purwakarta yang mudah-mudahan bisa berkiprah di kancah nasional.
Kebetulan tempat latihannya banyak karena kita banyak klub-klub di SMP 4 ini ada Club di luar banyak club club catur dan ini kalau semakin banyak klub catur di Kabupaten Purwakarta sebenarnya semakin bagus , nanti tinggal kita koordinasi dengan ketua ketua klubnya untuk sering-sering mengadakan turnamen semacam ini sehingga kesempatan untuk mencetak para atlet itu semakin besar dan dalam pertandingan ini memakai sistem gugur dan juara 1,2dan 3 dulu.
Dalam kejuaraan catur antar pelajar dan tenaga kependidikan kabupaten Purwakarta Tahun 2023 di hadiri olehKabidpora Iwan kartiwan, Ketua KONI Muhammad husni, Kasi kesiswaan Heri wijaya,"pungkas Muhamad nursodi M,Pd kepala sekolah SMPN 4 kabupaten purwakarta.
Reporter : Catur js
Tidak ada komentar